Kabupaten Maros terus berbenah dalam mewujudkan “Maros Religius” yang menjadi salah satu Visi di periode kepemimpinan Chaidir Syam dan Suhartina Bohari. Hal itu ditandai dengan penandatangan Memorandum of understanding (MOU) atau nota kesepahaman yang dilakukan Bupati Maros bersama berbagai elemen seperti Wakil Ketua DPRD Maros , Kepala Kantor Kemenag Maros,…
