Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Maros melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) terkait penetapan batas desa Se Kabupaten Maros. Penandatanganan ini dilakukan di Baruga A kantor Bupati Maros, Rabu 2 Maret 2022 yang Bekerjasama dengan Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif (JKPP).Kepala Dinas PMD, Idrus mengungkap, akan menyelesaikan…
