Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Maros menggelar pengukuran dan publikasi stunting (diseminasi hasil pengukuran) pelaksanaan 7 aksi konvergensi stunting tingkat Kabupaten Maros. Kegiatan yang dihadiri berbagai stakeholder dan unsur terkait itu digelar kamis (01/12) di Grandtown Hotel Mandai. Dalam sambutan Wakil Bupati Maros yang dibacakan Asisten 1, Agustam menyatakan permasalahan stunting…
