Pemkab Maros Serahkan Bantuan Alat Tangkap Kepiting bagi Nelayan dan Petambak di Empat Kecamatan

Perintah Kabupaten (Pemkab) Maros melalui Dinas Perikanan menyerahkan bantuan alat tangkap dan pupuk tambak kepada warga pesisir yang berporfesi sebagai nelayan dan petambak. Bantuan tersebut diberikan langsung oleh Bupati Maros, Chaidir Syam, didampingi Kepala Dinas Perikanan, Muhadir  di Desa Pajukukang, Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Jumat pagi 9 Desember 2022. Dalam…

Personil Polsek Turikale Bersama Awak Media Berikan Bantuan Sosial ke Panti Asuhan

Jajaran Polsek Turikale bersama awak media  memberikan bantuan paket sembako ke Panti Asuhan Yayasan Addirasatul Darul Islamiah, di Kelurahan raya, Kecamatan Turikale, Kabupaten Maros, Jumat 8 Juli 2022. Pemberian sembako ini dipimpin langsung Kapolsek Turikale Kompol Ridwan Saenonk didampingi Kasi Humas Polres Maros Iptu Syarifuddin Mado dan sejumlah rekan media…

Dikunjungi Bupati Maros Malam Takbiran, Nenek Dayang Menangis

Banyak cara yang dilakukan untuk memberi makna malam Takbiran. Salah satunya dicontohkan Bupati Maros, Chaidir Syam. Pada saat gema takbir berkumandang dimana-mana, Chaidir justru keliling kampung mendatangi sejumlah warganya yang dianggap kurang mampu. Chaidir mengaku, apa yang dilakukannya untuk memberi makna lain dari Takbiran dan Idul Fitri. Bahwa kalimat takbir…

Suhartina Bohari Sebut Angka Kemiskinan Di Maros Terus Menurun

Pemerintah Daerah Kabupaten Maros menggelar Rapat Koordinasi Tim Penanggulangan Kemiskinan Daerah Kabupaten Maros tahun anggaran 2021, di Baruga A Pemkab Maros, Selasa 30 November 2021. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengetahui jumlah dan presentase penduduk miskin yang masih tergolong tinggi khususnya di Kabupaten Maros. Sekaligus membuka acara tersebut, Wakil Bupati Suhartina…

Baznas Dan Kemenag Maros Salurkan Zakat Dan Infaq Akhir Tahun, Ada Ribuan Penerima

Bupati Maros, Chaidir Syam menghadiri Pendistribusian akhir tahun BAZNAS Maros bersama UPZ Kementrian Agama Kabupaten Maros, di Baruga A Kantor Bupati, Senin 29 November 2021. Pendistribusian itu diperuntukkan untuk Guru TPA, Imam Masjid, Guru Pondok pesantren dan santri se Kabupaten Maros. Chaidir Syam dalam sambutannya mengatakan, akan terus berupaya dalam…

10 Tahun Menanti, Akhirnya Sekertariat Veteran di Maros Nikmati Air Bersih Gratis

Kabar tentang nasib Veteran kita biasanya hanya terdengar pada momen Hari Kemerdekaan. Namun berbeda di Kabupaten Maros, Perhatian untuk para Veteran terus dilakukan Bupati Maros meskipun perayaan hari kemerdekaan telah berlalu. Pagi ini, jumat (10/09/2021), Bupati Maros, Chaidir Syam memberikan bantuan air bersih untuk sekertariat Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI)…